Frequently Asked Questions
We help organizations and candidates find the right fit
Ya. Setiap postingan dari NGO, yayasan, atau lembaga donor akan melalui proses pengecekan cepat (profil, kontak, dan rekam jejak organisasi) sebelum tampil di halaman utama. Kami tidak menampilkan postingan dari akun anonim atau tidak jelas.
Ya. Semua NGO, yayasan, komunitas, dan organisasi sosial dapat memposting peluang secara gratis. Opsi berbayar hanya untuk boost visibility seperti “Featured Listing,” “Pinned Opportunity,” atau promosi di homepage.
Upgrade membuat peluang Anda otomatis: muncul di urutan teratas kategori, tampil di section “Highlighted Opportunities,” mendapatkan exposure lebih tinggi 3–5x. Ini berguna untuk lowongan mendesak, RFQ jangka pendek, atau event volunteer yang butuh peserta cepat.
Tidak. Platform ini juga memuat RFQ/Tender, Volunteer, Internship, Project Assignment, dan Consultant Hiring. Semua peluang sektor nonprofit kami gabungkan dalam satu sistem agar mudah dicari.
Setiap posting menggunakan Opportunity Category, sehingga pengguna bisa memfilter langsung. RFQ/Tender juga memiliki kolom khusus seperti submission deadline dan scope of work, sedangkan Volunteer menampilkan program duration dan required availability.
Tidak wajib. Anda bisa langsung apply dengan mengunggah CV Anda sendiri. Namun membuat Profile Kandidat memberi keuntungan seperti: simpan dan lamar peluang lebih cepat, notifikasi peluang sesuai minat, peluang dilihat lebih banyak oleh NGO yang mencari kandidat pasif.
Jika NGO mencantumkan gaji, akan kami tampilkan. Jika tidak, kami memberi tag otomatis seperti “Salary Not Provided,” “Competitive,” atau “Based on Experience.” Transparent posting mendapat lebih banyak pelamar — kami dorong NGO untuk terbuka.
Konsultan dapat: menemukan RFQ/Tender secara terpusat, mengatur alert sesuai sektor (mis. WASH, Livelihoods, Education), membuat Consultant Profile agar NGO dapat menghubungi langsung untuk shortlist cepat. Ini memotong waktu mencari peluang yang biasanya tersebar di banyak situs.
Ya, kami membuka integrasi API & feed listing dengan donor, INGO, dan LSM besar sehingga peluang mereka dapat otomatis tampil. Beberapa feed bersifat publik; beberapa bersifat partner-only.
Kami tidak menjual data kandidat atau NGO. Semua data tersimpan di server berbasis EU/SG, dan kontak organisasi hanya ditampilkan sesuai pengaturan yang Anda pilih. Kami juga tidak mengizinkan scraping otomatis untuk menghindari penyalahgunaan informasi NGO.